08 Juni 2009

Tips Belajar efektif

BELAJAR 5 Menit LEBIH BAIK DARI PADA 10 Jam

Hari ini sudah digelar Ujian kompetensi akhir bersama semester genap........
Bagaimnakah belajar yang lebih efektif.....?
caranya mudah .......
1. Bagilah Kompetensi yang diujikan menjadi beberapa bagian / sub.kompetensi.
2. Pelajarilah satu bagian / sub.Komptensi itu selama 5 Menit.
3. Istrihatlah sejenak. Pada tahap ini bisa anda gunakan menonton TV,
Mendengarkan musik,dll.....selama 5 menit.
4. Ingat kembali sub.kompetensi yg telah anda pelajari
( Uji Kemampuan/daya ingat ),Jika berhasil mengingat kembali lanjutkan Bagian / sub.komptensi berikutnya....,Jika belum Ulangi langkah 1 s/d 4 sampai berhasil mengingat kembali....

Cara seperti ini lebih efektif dibandingkan belajar kompetensi yang diujikan
selama 10 jam secara terus menerus atau dikenal belajar secara wayangan
( belajar dari sore sampai pagi ) dan jika dihitung total waktu belajarnya akan lebih hemat
walaupun diulangi berkali - kali...dan yang pasti tidak bikin stress otak kita......dan tambah happy..... sambil asah otak serta dapat meningkatkan daya ingat yang lebih tinggi.....

tips by hadi smkn1_geger.Madiun

Tidak ada komentar:

Posting Komentar